Cara Download Anime di Samehadaku Lewat HP dan PC SANGAT MUDAH

Posted on

Cara Download Anime di Samehadaku Lewat HP dan PCSamehadaku.TV merupakan salah satu situs download Anime Subtitle Indonesia dan Komik Subtitle Indonesia. Samehadaku terinspirasi dari nama pedang besar dan hidup seperti yang ada pada Anime Naruto yaitu pedang Samaheda. Meskipun sebagai situs download anime, masih banyak pengguna yang merasa kebingungan untuk mendownload anime pilihan mereka. Untuk itu, kami akan membantu anda dengan memberikan informasi tentang Cara Download Anime di Samehadaku Lewat HP dan PC.

Awalnya situs Samehadaku.TV hanya berfokus pada anime Naruto Shippuden dengan menggunakan subtitle indonesia yang kini sudah tamat dengan episode 500. Namun, kini Samehadaku.TV telah mengupdate video terkini seperti Boruto Next Generations Subtitle Indonesia.

Saat ini Samehadaku mungkin sedang menduduki posisi teratas dari situs anime subtitle indonesia. Namun masih banyak pengunjung situs yang mengalami kesulitan untuk mendownload video karena ada banyak proses untuk menuju link download asi. Untuk itu, kami akan membantu anda untuk memberikan cara Download Anime di Samehadaku.

Baca Juga : Situs Nonton Drama Korea online

Cara download anime di samehadaku

Cara download anime di samehadaku Lewat HP

Cara pertama untuk download anime di samehadaku menggunakan hp dapat dilakukan pada HP Android maupun menggunakan iOS.

Cara Download Anime di HP

  • Terlebih dahulu kunjungi situs samehadaku.tv.

  • Lalu akan muncul berbagai kumpulan anime terbaru
  • Cari dan pilih anime yang ingin disimpan secara offline digallery
  • Setelah halaman terbuka, scroll kebawah hingga menemukan berbagai pilihan kualitas dan server download.

  • Setelah itu anda dapat memilih berbagai format seperti MKV, MP4, X265, dan lainnya. Anda juga dapat memilih kualitas video yang akan anda download. Selain itu, anda juga dapat memilih server download yang akan anda gunakan.
  • Lalu akan muncul tab yang akan mengarahkan ke safelink tetew.info

  • Setelah itu dihalaman ini akan muncul beragam tulisan. Scroll kebawah lalu klik link tulisan aneh di ada diatas iklan.

  • Bukan hanya satu kali, anda juga akan diarahkan de halaman penuh tulisan lainnya. Klik lagi pada tulisan aneh.

Baca Juga : Cara Download Film Terbaru di Situs LayarKaca21

  • Setelah beberapa kali diarahkan pada halaman yang tidak jelas, pada halaman berikutnya akan di arahkan ke halaman download server yang sebelumnay dipilih.

  • Cari dan tekan tombol download yang ada diserver tersebut.
  • Tunggu hingga proses download selesai, lalu cek isi video yang tadi didownload.

Cara download anime di samehadaku Lewat PC

Jika anda kurang puas melakukan download anime di HP, anda juga dapat melakukan download video lewat PC.

Cara Download Anime di PC

  • Buka situs samehadaku.tv.

  • Lalu pilih anime yang akan anda download
  • Setelah itu scroll kebawah dan akan ada berbagai pilihan download

  • Pilih format video, kualitas video dan server download

Baca Juga : Cara Download Film Gratis Di HP  

  • Setelah itu, penggunjung akan diarahkan ke safelink pertama, temukan tulisan yang ada link nya, klik tulisan aneh tersebut.

  • Selanjutnya akan muncul lagi halaman safelink kedua. Cara melewatinya sama, scroll ke bawah dan klik link tulisan aneh.

  • Setelah itu pengunjung akan dibawa ke halaman link server download yang sebelumnya telah dipilih

  • Klik Download yang ada pada server tersebut.
  • Tunggu hingga proses download selesai.

Dengan mendowload anime faforit anda dengan cara diatas, dengan demikian anda dapat menonton anime dimanapun dan kapanpun, serta lebih hemat kuota.

Baca Juga : Cara Download Video Youtube

Itulah Cara Download Anime di Samehadaku Lewat HP dan PC, sangat mudah dilakukan. Semoga informasi yang diberikan bermanfaat dan semoga pro.co.id selalu menjadi sumber literasi anda.